Header Ads

Dhcp Relay Cisco packet tracer

Assalamu'alaikum wr.wb

Pada siang hari ini,saya akan memberitahu bagaimana si cara Konfigurasi DHCP Relay di cisco packet tracer? dan apa saja perintah yang digunakan, yuk langsung saja ikutin langkah-langkah nya sebagai berikut.

➤ Materi
Dhcp relay adalah sebuah proxy yang bisa atau dapat menerima permintaan ip Dhcp oleh Client dan mengirimkannya kembali ke DHCP server.

Dhcp relay ini berfungsi untuk meneruskan service dari DHCP server menuju ke Client.

➧  Konfigurasi
1. Buatlah Topologi seperti gambar dibawah ini, menggunakan 2 router dan 1 pc (client) dan berikan ip masing-masing router.
2. Kita konfigurasi ip interface di router 1.
3.  Sesudah memberikan ip, Sekarang kita buat ip DHCP dan IP route nya di router 1
hanas-rofi merupakan pool nya saja,bisa diisi nama apa saja, terserah kalian.
default-router merupakan ip gateway yang akan diberikan ke Client
Dns-server merupakan IP dns server kalau ada.
4. Kita konfigurasi juga Ip Address di interface router 2 yang menuju router 1
5. Nah ini kita konfigurasi IP address di interface router 2.
6. Setelah memberi IP, kita masukkan Printah : helper-address yang akan mengaktifkan fitur DHCP relay. dan IP 12.12.12.1 adalah alamat si server. 
7. Nah jika sudah semuanya dikonfigurasi, sekarang mari cek IP dhcp di client, apakah sudah dapat atau belum, Nah disini saya sudah mendapatkan ip dhcpnya, yaitu 20.20.20.3
8. Seperti inilah tampilan jika sudah berhasil konfigurasinya portnya akan berwarna hijau dan semuanya bisa berkomunikasi.
Selesai
Sekian dari saya, Semoga Bermanfaat untuk anda.

Wassalamu'alaikum wr.wb

No comments

Powered by Blogger.